Gigi adalah salah satu bagian tubuh yang memiliki fungsi yang
sangat vital bagi manusia. Selain sebagai alat pencernaan makanan, konponen
penentu bunyi pada saat bersuara/berbicara dan menyempurnakan penampilan
seseorang. Terkait dengan penampilan ini, banyak orang yang kemudian mencoba
melakukan banyak cara dan perlakukan
untuk mendapatkan gigi yang rapid an putih bersih. Perlakuan tersebut di
lakukan melalui proses pemutihan gigi.
Pemutihan gigi (dental
bleaching ) adalah proses memutihkan gigi melalui perlakuan
tertentu. Di negara-negara seperti
Amerika dan Australia memutihkan gigi dengan menggunakan bahan-bahan kimia
tertentu sudah banyak di lakukan. Proses
pemutihan tersebut dilakukan oleh dokter gigi berlisensi atau dental hygienist.
Bahan yang paling umum dipakai adalah hydrogen
peroksida, natrium perborat dan karbamid peroksida. Hanya saja sebagai bahan
kimia zat-zat tersebut sangat berbahaya, apalagi jika dilakukan oleh orang yang
tidak berwenang. Bahkan pemakaian yang sering dapat berdampak pada email,
dentin, sementum, pulpa, bahan tambalan dan bahkan mempunyai efek sistemik.
Dari pada memutihkan gigi menggunakan zat kimia
dengan potensi bahaya yang mengancam, lebih baik menggunakan bahan-bahan alami
yang dapat di temukan pada berbagai bahan makanan yang sering di konsumsi.
Dibawah ini adalah 5 makanan yang memutihkan gigi secara alami
1. Permen karet yang mengandung xylitol
Xylitol adalah pemanis alami yang dapat mencegah plak. Xylitol juga menetralkan tingkat keasaman di dalam mulut dan meningkatkan produksi air liur untuk membersihkan gigi.
Xylitol adalah pemanis alami yang dapat mencegah plak. Xylitol juga menetralkan tingkat keasaman di dalam mulut dan meningkatkan produksi air liur untuk membersihkan gigi.
2. Jeruk dan nanas
Saat mengonsumsi jeruk, nanas, dan buah-buahan asam lainnya, mulut memproduksi air liur lebih banyak, yang membantu membersihkan gigi secara alami.
Saat mengonsumsi jeruk, nanas, dan buah-buahan asam lainnya, mulut memproduksi air liur lebih banyak, yang membantu membersihkan gigi secara alami.
3. Keju
Keju dan bahan olahan susu lainnya seperti yoghurt mengandung lactic acid yang berfungsi melindungi gigi. Sebuah penelitian menunjukkan bahwa anak-anak yang mengonsumsi yoghurt empat kali seminggu lebih terlindung dari pembusukan gigi dibanding anak-anak yang tak minum yoghurt. Sedangkan untuk memutihkan gigi, keju adalah pilihan yang baik karena selain melindungi gigi dari kebusukan, keju juga mengandung kalsium dan fosfor yang berguna dalam pembentukan enamel gigi.
Keju dan bahan olahan susu lainnya seperti yoghurt mengandung lactic acid yang berfungsi melindungi gigi. Sebuah penelitian menunjukkan bahwa anak-anak yang mengonsumsi yoghurt empat kali seminggu lebih terlindung dari pembusukan gigi dibanding anak-anak yang tak minum yoghurt. Sedangkan untuk memutihkan gigi, keju adalah pilihan yang baik karena selain melindungi gigi dari kebusukan, keju juga mengandung kalsium dan fosfor yang berguna dalam pembentukan enamel gigi.
4. Stroberi
Buah stroberi memproduksi enzim malic acid yang membantu
Buah stroberi memproduksi enzim malic acid yang membantu
memutihkan gigi. Selain dengan langsung
memakannya, stroberi bisa dimanfaatkan untuk memutihkan gigi dengan cara
dihaluskan kemudian digosokkan ke gigi, dimakan selama lima menit lalu bilas
dan gosok gigi seperti biasa.
5. Buah-buahan dan sayuran yang renyah
Contoh terbaik adalah apel, seledri, dan wortel. Menggigit dan mengunyah buah dan sayuran seperti ini akan membantu membersihkan plak, menggosok gigi agar lebih putih bersinar, dan meningkatkan produksi air liur yang baik bagi kesehatan mulut.
5. Buah-buahan dan sayuran yang renyah
Contoh terbaik adalah apel, seledri, dan wortel. Menggigit dan mengunyah buah dan sayuran seperti ini akan membantu membersihkan plak, menggosok gigi agar lebih putih bersinar, dan meningkatkan produksi air liur yang baik bagi kesehatan mulut.
Selain jenis-jenis makan tersebut diatas
,beberapa pasta gigi yang di jual bebas di pasaran juga bayak yang mengandung
xylitol dan atau beking soda. Baking soda adalah salah satu bahan yang dapat
membersihkan atau memutihkan gigi anda. Dengan menggosok gigi secara teratur
dengan menggunakan pasta gigi yang mengandung baking soda, dapat membantu
memutihkan gigi anda.
Dengan menggunakan bahan alami yang terdapat di
dalam beberapa jenis makanan tersebut di atas dan dengan menkonsumsi makanan yangsehat setiap hari , bukan hanya anda memperoleh gigi yang putih cemerlang tetapi
sekaligus tubuh yang sehat dan prima. Dengan gigi yang putih cemerlang yang
ditunjang tubuh yang sehat dan segar,pasti penampilan anda akan lebih
baik.
Semoga kompilasi informasi diatas dapat membatu,
terutama memilih jenis makanan tertentu yang dapat anda pilih untuk memutihkan
gigi secara alami.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Budayakan menulis komentar yang sesuai. Terima kasih untuk tidak SPAM